
SURYA ULTIMA NASIONAL
Comittment To Excellence

ALI KHAMDI, STP, MP
DIREKTURSambutan Direktur
Selamat datang di PT Surya Ultima Nasional! Kami sangat bangga untuk memperkenalkan perusahaan kami kepada Anda.
PT Surya Ultima Nasional didirikan dengan visi engan visi untuk mewujudkan unit pengembangan usaha yang kreatif, inovatif, dan produktif, kami selalu berupaya dalam menciptakan berbagai peluang dan kolaborasi yang memberikan manfaat tidak hanya bagi lingkungan kampus, tetapi juga bagi masyarakat sekitar. Melalui berbagai unit usaha yang kami kelola, seperti Unimus Boga, Unimus Tirta, Unimus Mart, Unimus Kafe, Unimus Printing, Unimus Excellent Service dan unit Persewaan kami berusaha untuk menyediakan layanan yang berkualitas dan memenuhi kebutuhan semua pihak.
Kami berharap website ini dapat menjadi sumber informasi yang bermanfaat dan memfasilitasi kerjasama antar pihak. Mari bergandeng tangan dalam menciptakan inovasi dan keberlanjutan yang lebih baik untuk masa depan. Terima kasih atas kunjungan Anda.
Kami berterima kasih atas kepercayaan Anda kepada PT Surya Ultima Nasional. Kami berharap dapat terus mendukung Anda dengan solusi yang efektif, ramah lingkungan, dan berkelanjutan. Semoga bersama kami, bisnis Anda dapat tumbuh dan berkembang dengan lebih baik.
Terima kasih atas waktu dan perhatian Anda. Kami siap untuk bekerjasama dalam memberikan solusi terbaik bagi kebutuhan kantor Anda.
Services
Layanan PT Surya Ultima Nasional

Arunika Cafe
Arunika Cafe adalah tempat yang nyaman untuk bersantai, menyajikan beragam menu makanan dan minuman lezat dengan suasana hangat dan pelayanan ramah.

Unimus Boga
Unimus Boga adalah penyedia layanan catering, food box, dan snack yang menawarkan pilihan hidangan lezat dan praktis.

Unimus Exellent Service
Unimus Excellent Service adalah layanan yang mengutamakan kualitas dan kepuasan pelanggan, dengan memberikan pelayanan profesional, cepat, dan ramah

Unimus Mart
Unimus Mart adalah toko yang menyediakan berbagai kebutuhan sehari-hari dengan harga terjangkau dan kualitas terbaik.

Unimus Printing
Unimus Printing adalah layanan percetakan yang menawarkan berbagai solusi cetak berkualitas tinggi, mulai dari dokumen, spanduk, hingga materi promosi. Dengan pelayanan cepat dan harga kompetitif.

Lumiere
Lumiere adalah usaha di bidang kecantikan yang mengkhususkan diri dalam layanan makeup profesional. Dengan sentuhan seni yang halus dan produk berkualitas.

Kantin Express
Kantin Express adalah tempat makan yang menyajikan hidangan cepat saji dengan rasa lezat dan harga terjangkau.

Unimus Stationary
Unimus Stationery adalah penyedia perlengkapan kantor dan sekolah dengan berbagai produk berkualitas. Menawarkan kebutuhan alat tulis dan perlengkapan lainnya.
Berita Terkini
Kabar Perusahaan